Skip to main content

Harga dan Spesifikasi Blackberry Gemini 8530 CDMA Terlengkap

Harga  dan Spesifikasi Blackberry Gemini 8530 CDMA Terlengkap. Produsen ternama RIM tak hanya memproduksi smartphone dengan jaringan GSM namun juga memproduksi smartphone blackberry dengan jaringan CDMA salah satunya yaitu Blackberry Gemini 8530. seperti apa spesifikasi dan fitur Smartphone blackberry ini? silahkan disimak selengkapnya.

Blackberry Gemini 8530

Blackberry Gemini 8530 merupakan smartphone blackberry yang di produksi pada tahun 2009, meskipun begitu ternyata peminatnya cukup banyak terutama di indonesia. Blackberry Gemini yang bisa di sebut juga Blackberry Aries ini memiliki saudara kembar yaitu Blackberry 8520, yang membedakannya adalah blackberry 8520 berjalan pada jaringan GSM.

Blackberry Gemini 8530 berjalan jaringan CDMA 800/900 untuk 2G nya dan CDMA 2000 1xEVDO untuk 3G. Smartphone ini memiliki dimensi 10,9 x 6 x 1,3 cm dengan berat 106 gram. untuk urusan layar gemini 8530 ini memiliki layar sebesar 2.46 inchi atau 320×240 piksel dengan kedalaman warna 65.000 colors dan menggunakan layar jenis TFT.

Untuk urusan multimedia, Blackberry Gemini 8530 ini dibekali dengan Kamera beresolusi 2 MP 1600x1200Px. dan bagi anda yang gemar merekam video Gemini 8530 ini terdapat fitur video record dengan kualitas yang cukup bagus. untuk mendukung kinerjanya Gemini 8530 di dukung dengan processor berkecepatan 528 MHz dan menggunakan sistem operasi BlackBerry OS 5.0 fitur canggih lainnya yang ada pada smartphone ini yaitu GPS, MP3, WMA, MP4. dan masih banyak yang lain. berikut spesifikasi dan fitur Blackberry Gemini 8530 selengkapnya.

Spesifikasi Blackberry Gemini 8530


Jaringan 2G CDMA 800 / 1900
3G CDMA200 1xEV-DO
Layar Tipe TFT, 65.000 color
Ukuran 2,4 inci, 320 x 240 pixel
Dimensi Ukuran  10,9 x 6 x 1,3 cm
Berat 106 gram
Memory Internal 256MB (ROM)
External Slot microSD card up to 32GB
Kamera Primer 2 MP, 1600x1200 piksel
Sekunder Tidak
Data 3G Ya, Rev. 0 (up to 153,2 Kbps)
EDGE Ya
GPRS Ya
WLAN Wi-Fi 802.11 b/g
Bluetooth v2.1 with A2DP
USB microUSB v2.1
Fitur OS BlackBerry OS 5.0
CPU 528 MHz processor
Browser HTML
GPS A GPS
Messaging SMS, MMS, Email, IM
Java  -
Baterai Tipe Li-ion 1150 mAh
Standby 252 jam
Talk Time 4 jam 30 menit

Harga Blackberry Gemini 8530

Di pasaran Blackberry Gemini 8530 ini di bandrol seharga Rp 1.000.000,- untuk harga baru dan Rp 700.000- untuk harga bekasnya. Perlu anda ketahui Harga Blackberry Gemini 8530 diatas bukan harga pasti, harga bisa berbeda beda di setiap toko maupun wilayah.

Nah demikianlah ulasan saya mengenai Harga Blackberry Gemini 8530 dan Spesifikasi. Dengan harga yang cukup murah itu mungkin Blackberry Gemini 8530 ini sangat cocok bagi anda yang sedang membutuhkan komunikasi dengan BBM namun tidak memiliki budget yang cukup untuk membeli Blakcberry Terbaru. Semoga Bermanfaat, Salam.

Comments

Trending Artikel

Spesifikasi Lengkap dan Harga HP Oppo A16 Ram 4/64 GB Terkini

Berusia hampir setahun tentu menurunkan Harga HP OPPO A16 RAM 4 GB . Varian terbaik OPPO A16 juga semakin populer di pasaran. Spesifikasi dan harga HP OPPO A16 diumumkan di Indonesia pada Juli 2021. Saat pertama kali diumumkan, harga ponsel OPPO A16 dengan RAM 4GB adalah Rp 2.499.000. Daftar Isi Spesifikasi dan Harga HP OPPO A16 RAM 4 GB Setahun berselang, kini harga HP OPPO A16 RAM 4 GB di pasaran sudah mulai turun menjadi Rp. 200.000.  Jika Anda beruntung, Anda mungkin bisa mendapatkannya dengan harga lebih murah di e-commerce. Spesifikasi OPPO A16 cukup sederhana. Produk andalan OPPO ini hadir dengan dukungan prosesor MediaTek Helio G35, model standar untuk ponsel entry-level. Di bagian depan, terdapat kamera selfie 8MP. OPPO A16 juga dilengkapi dengan teknologi Super Power Saving Mode yang akan mendukung baterai bekas 5.000mAh. Kapasitas ini lebih tinggi dari baterai 4.320 mAh yang digunakan OPPO A15. Tidak hanya itu, ada juga fungsi super night standby yang akan mengurangi ko...

Samsung Galaxy S9 dan S9 Plus Review: Spesifikasi tertinggi

Samsung tidak perlu merevolusionerkan industri smartphone pada tahun 2018 - Samsung perlu melakukan iterasi pada semua kerja keras yang dilakukan dengan lini Galaxy S8 tahun lalu. Namun dengan tekanan tambahan dari iPhone ke-10 di pasar, Samsung tidak hanya bersandar pada kemenangannya. Samsung Galaxy S9 dan S9 Plus menghadirkan paduan desain Galaxy S8 dengan beberapa fitur baru yang banyak diminta, tetapi apakah fokus perusahaan berada di area yang tepat?

Spesifikasi dan Harga Smartphone Redmi Note 5

Smartphone Redmi Note 5 diluncurkan pada Februari 2018. Ponsel ini hadir dengan layar sentuh 5,99 inci dengan resolusi 1080 piksel hingga 2160 piksel. Harga Redmi Note 5 di Indonesia dimulai dari IDR 1,750,000.